Home / Kegiatan Pelatihan (page 12)

Kegiatan Pelatihan

Cara Melakukan Crimping Kabel Jaringan Agar Tidak Terjadi Kesalahan

Hai Rekanaker, Crimping adalah proses dimana sebuah kabel jaringan di proses agar mampu menjadi sebuah kabel jaringan yang utuh atau sempurna, atau singkatnya crimping adalah cara membuat kabel jaringan. Untuk melakukan crimping, dibutuhkan tang crimping yang berfungsi untuk memotong kabel, mengelupas kulit kabel, dan memasang konektor. Nih tips cara melakukan …

Read More »

VOKASI AWARD 2021

Hai Rekanaker, #vokasiaward2021 merupakan kegiatan yang diselenggarakan oleh Ditjen Binalavotas Kemnaker RI yang menjadi ajang pertama kali pada tahun 2021 dalam rangka memberikan penganugerahan pada Lembaga Pelatihan Kerja, Lembaga Penyelenggara Pemagangan, Lembaga Sertifikasi Profesi, Instruktur, Lulusan Pelatihan Terbaik, dan Insan Pionir Vokasi Indonesia. @kemnaker@idafauziyahnu@anwsanusi@perekonomianri#Kemnaker#ditjenbinalavotas#vokasiaward2021#vokasiindonesia View this post on Instagram A …

Read More »

Kerjasama BLK Banyuwangi dengan PT. Pertamina Lubricants

Hai Rekanaker, Selasa, 26 Oktober 2021, Balai Latihan Kerja Banyuwangi telah melaksanakan kerja sama dengan PT. Pertamina Lubricants terkait program servis mesin kapal pertamina sahabat nelayan. Adapun tujuan diselenggarakan MoU ini yaitu: 1. Meningkatkan pemberdayaan peningkatan keterampilan warga nelayan di Kecamatan Muncar melalui program pelatihan servis mesin kapal,2. Membangun kemandirian …

Read More »